Sudah menjadi rahasia umum jika pandemi COVID-19 mengguncang sendi-sendi perekonomian dari berbagai sektor, tak terkecuali sektor perdagangan dan keuangan. International Monetary Fund (2020) memproyeksikan jika perubahan volume perdagangan terbesar akan terjadi di negara-negara maju anjlok jika dibandingkan secara relatif terhadap tahun 2019. Sentimen negatif selama masa pandemi juga menyebabkan indeks volatilitas pasar ekuitas global melonjak (World Bank, 2020). Bahkan proyeksi pertumbuhan kredit di indonesia juga melemah dibanding dengan tahun lalu (Bank Indonesia, 2020). Lalu, bagaimana keadaan perdagangan dan keuangan di berbagai negara termasuk di Indonesia? Serta, langkah apa saja yang sudah ditempuh pemerintah untuk menjawab permasalah tersebut?
[Seri Tripographic Merupakan Konten Pengantar dari Triponomics 2020]
Untuk informasi lebih lengkap, silahkan akses melalui link berikut:
Salam,⠀
Himiespa⠀
Developing Future Economists
Instagram : @himiespa_ugm⠀
Twitter : @himiespa_ugm⠀
Line : @hwb2009t